Resep Membuat Spesial belut (belut goreng bawang putih)
berada di perantauan berarti harus rela menahan keinginan untuk merasakan makanan khas daerah asal, siang2 kepengen spesial belut surabaya.. alhasil langsung berburu belut d pasar.
Selain enak belut juga gurih rasanya penasarankan bun dengan rasanya, Ayoo dicoba resepnya Selamat mencoba...
Bahan-bahan:
Langka dan Cara membuat:
Resep Ayudian Ningtias
Selain enak belut juga gurih rasanya penasarankan bun dengan rasanya, Ayoo dicoba resepnya Selamat mencoba...
Bahan-bahan:
- 4 ekor belut yg sudah dibersihkan
- 🔽 bumbu halus
- 4 cm kunyit
- 4 siung bawang putih
- 2 sdm ketumbar
- 1 sdm garam
- 1 sdt gula pasir
- 🔽 sambal
- 6 siung bawang putih geprek kasar
- 6 siung bawang merah geprek kasar
- 9 buah cabe rawit
- 2 buah tomat
- secukupnya gula garam
- secukupnya minyak
- 🔽 bahan pelengkap
- 1 buah mentimun
- secukupnya kemangi
- secukupnya bawang putih goreng setengah matang
Langka dan Cara membuat:
- Haluskan bumbu-bumbu, kemudian balurkan pada belut dan diamkan selama 15 menit
- Goreng belut hingga matang
- Tumis bahan untuk sambal hingga setengah matang, kemudian ulek
- Belut goreng disajikan dng sambal timun, kemangi dan bawang putih yg sudah digoreng setengah matang
- Selamat menikmati
Resep Ayudian Ningtias
0 Response to "Resep Membuat Spesial belut (belut goreng bawang putih)"
Posting Komentar