Suka dengan masakan khas Sulawesi yukk coba resep yg satu ini Ayam Woku
Suka dengan masakan khas Sulawesi yukk cobe resep yg satu ini Ayam Woku,makyusss deh bun rasanya
Ayam woku yg lezat banget ... pemakaian cabe rawitnya bisa di skip jika tdk suka terlalu pedas dan hasilnya ttp enaakk .. diusahakan bahan rempahnya komplit ya moms biar makin mantab rasanya
Bahan-bahan:
Langkah dan Cara membuat:
Resep Neni Gazali
Ayam woku yg lezat banget ... pemakaian cabe rawitnya bisa di skip jika tdk suka terlalu pedas dan hasilnya ttp enaakk .. diusahakan bahan rempahnya komplit ya moms biar makin mantab rasanya
Bahan-bahan:
- 1 kg ayam, potong 12
- 1 buah jeruk nipis, ambil airnya
- 1 sdm garam
- 200 ml air panas mendidih
- Bumbu halus :
- 6 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 4 buah cabe merah
- 3 buah cabe rawit merah
- 5 butir kemiri sangrai
- 2 ruas jari kunyit
- 2 ruas jari jahe
- Bumbu rempah :
- 3 batang serai ambil putihnya, geprek
- 5 lbr daun jeruk
- 2 lbr daun kunyit, iris halus
- 2 batang daun bawang, iris
- 3-4 ikat kemangi, ambil daunnya
- 1 buah tomat, potong
- 2 sdt garam
Langkah dan Cara membuat:
- Cuci bersih ayam, lumuri dgn air jeruk nipis dan garam remas2 dan tunggu slm 20 mnt, lalu cuci bersih kembali
- Tumis bumbu halus hingga matang tambahkan serai, daun jeruk dan daun kunyit masak hingga daun layu. Masukkan ayam masak hingga ayam kaku lalu tuang air panas beri garam, lalu tutup masak dgn api kecil
- Stlh air mulai menyusut masukkan daun bawang aduk rata masak hingga daun bawang layu lalu tambahkan tomat dan daun kemangi.cicipi rasanya, sajikan dengan nasi hangat
- Ini enaaakk banget... recomended to try
Resep Neni Gazali
0 Response to "Suka dengan masakan khas Sulawesi yukk coba resep yg satu ini Ayam Woku"
Posting Komentar